Demokratisasi Pendidikan (Kajian Pada Jenjang Pendidikan Dasar)

Pendahuluan Banyak indikator telah menunjukkan bahwa mutu pendidikan kita masih sedemikian memprihatinkan. Rendahnya rerata NEM yang dapat dicapai oleh siswa dari Sekolah Dasar hingga Sekolah Menengah Atas memberi petunjuk betapa rendahnya mutu pendidikan terhadap penguasaan bahan ajar yang dapat diserap. Kesenjangan yang bertingkat juga terjadi dan dirasakan oleh masing-masing jenjang seperti halnya sering dilansir kalangan …

Demokratisasi Pendidikan (Kajian Pada Jenjang Pendidikan Dasar) Read More »